Wednesday, January 30, 2013

5 Kutukan Paling Terkenal di Dunia


1. Kutukan Superman
 Kutukan superman ini mengacu kepada ketidakberuntungan dan nasib sial terhadap orang orang yang terlibat dengan cerita superman dalam beberapa tahun ini. mungkin yang paling terkenal adalah kutukan pada George Reeves yang merupakan pemeran awal superman pada serial televisi dan Christoper Reeve yang memainkan karakter Superman di film film awalnya, George Reeves bunuh diri, dan Christoper Reeve menjadi lumpuh setelah terjatuh dari kuda.

7 Sanksi Denda Paling Aneh di Dunia

1. Menyisir rambut 
                             
 Semua orang tahu, minum alkohol sambil mengemudi adalah sebuah pelanggaran sehingga pantas untuk dikenai denda. Namun, bagaimana dengan menyisir rambut saat terjebak dalam kemacetan? Di Inggris, hal itu terjadi pada Stephen Lynch Hertfordshire. Ia dikanai denda 30 pounds setelah polisi menuduh bahwa ia tidak fokus dalam mengemudi selama 20 sampai 30 detik. 

7 Film Terlama Dalam Sejarah


7. Berlin Alexanderplatz

  Meskipun "Berlin Alexanderplatz" adalah sebuah acara televisi yang memiliki durasi panjang yang ekstrim, itu sebenarnya dapat dkatakan sebuah film, dan merupakan film narasi terpanjang dalam sejarah. Film ini berlangsung selama 15,5 jam yang mengeksploitasi seorang pria bernama Franz Biberkopf dan daerah Berlin - Alexanderplatz - di mana dia hidup.

Tuesday, January 29, 2013

Jack The Ripper : Si Pembunuh Berantai

Mungkin anda sudah pernah mendengar nama Jack the Ripper. Ia adalah seorang pembunuh yang dianggap bertanggung jawab atas kematian lima wanita PSK pada tahun 1888 di London yang ditemukan dalam kondisi tubuh termutilasi. Setelah lebih dari 100 tahun, identitas sang pembunuh masih belum terungkap. Dalam barisan teori-teori modern mengenai identitas sang pembunuh, inilah yang terbaru.

Sunday, January 27, 2013

7 Orang Misterius di Indonesia

1. Supriyadi (PETA)

Siapa yang tidak kenal dengan sosok pahlawan satu ini. Supriyadi adalah pahlawan nasional, pemimpin pemberontakan pasukan Pembela Tanah Air ( PETA ) terhadap pasukan pendudukan Jepang di Blitar pada Februari 1945. 


Ia ditunjuk sebagai menteri keamanan rakyat pada kabinet pertama Indonesia, namun tidak pernah muncul untuk menempati jabatan tersebut.

Thursday, January 3, 2013

5 Maskot Olimpiade yang Aneh

Baru saja Olimpiade 2012 di London Inggris telah berakhir , maskot olimpiade yang digunakan adalah Wenlock dan Mandeville. Maskot olimpiade sendiri sudah ada sejak 1972 ketia Olimpiade Munich di Jerman, Maskot sendiri sudah menjadi bagian yang mendasar dari olimpiade dan sudah menjadi simbol. Nah berikut ini ada beberapa maskot olimpiade yang aneh, ingin tahu maskot apa aja itu ? simak 5 Maskot Olimpiade Yang Aneh berikut ini.

1. Wenlock dan Mandeville 

Kasus Mengenai Manusia yang Bisa Menghilang


Masih ingat film “The Invisible Man”? Itu lho, film tentang ilmuwan yang mengadakan percobaan dan akhirnya bisa ‘menghilang’ dari pandangan orang-orang sekitarnya. Nah, film yang diangkat dari novel dengan judul yang sama ini ternyata memang terjadi di dunia nyata.
invisible man Kasus Mengenai Manusia yang Bisa Menghilang
Kita mungkin sering menghubungkan fenomena manusia bisa menghilang dengan dunia mistik. Lantas, bagaimana ilmu pengetahuan coba menjawabnya?

10 Teori Tentang Misteri Segitiga Bermuda


Asal kata Segitiga Bermuda, seperti yang kita sebut hari ini, diciptakan oleh penulis Vincent Gaddis pada tahun 1964 ketika ia menulis sebuah cerita sampul untuk majalah Argosy tentang menghilangnya Penerbangan 19 secara misterius. Juga dikenal sebagai ‘Segitiga Setan’ atau ‘Pulau Setan’,
Menurut banyak ilmuwan hari ini, bagaimanapun batas-batas misteri itu didefinisikan antara fantasi dan fiksi.

Wednesday, January 2, 2013

Misteri Dibalik Area 51

 Area 51, Tempat Misterius di Dunia
Pusat penelitian adalah merupakan tempat para ilmuwan melakukan kegiatan riset yang dilengkapi dengan berbagai fasilitas dan perangkat pendukung yang dibutuhkan guna tercapainya sasaran dan tujuan suatu penelitian. Pada umumnya setiap negara maju ataupun sedang berkembang sangat berkepentingan untuk memiliki suatu pusat penelitian.